Postingan

Menampilkan postingan dari 2023

Yuk, Pakai Clodi!

Gambar
Berbagi pengalaman memakai clodi. Pertama kali memutuskan untuk memakai clodi tentu bukanlah hal yang mudah. Pengalaman pertama ini ternyata memberikan kesan mendalam dan pengalaman berharga untuk kami, saya dan suami, ketika memilih clodi sebagai pengganti popok sekali pakai. Sempat ragu dan bingung kapan mau memulai pakai clodi, clodi yang model apa dan sempat khawatir juga bagaimana kalau nanti justru bikin iritasi serta berbagai kebimbangan yang mengusik hati dan pikiran soal 'berclodi'. Selama sekian hari saya mencoba cari artikel di internet yang membahas soal clodi lengkap dengan kelebihan serta kekurangan, lalu mulai mencari merk-merk clodi dan membaca review dari para ibu yang sudah berpengalaman menggunakan clodi. Akhirnya dengan mempertimbangkan banyak hal, kami mantab untuk memakaikan clodi buat si kecil, anak pertama kami. Salah satu yang menjadi pertimbagan kami ialah masalah biaya. Setelah mengkalkulasikan anggaran untuk membeli pospak yang menurut kemampuan kami

Dapat Buku Gratis Lewat Menulis

Gambar
8 tips menang lomba menulis status berfaedah attuqa: 1. baca syarat dan ketentuan lomba. baca berulang kali ya.. bisa 2-3x atau lebih. kalau mau lebih mantab bisa dicatat di kertas atau buku biar gak ada yang kelewat. 2. penting! catat dan ingat-ingat batas akhir pengumpulan tulisan atau deadline alias DL. jangan sampai kelewat tanggal yaa. tapi jangan juga buru-buru dikirim. 3. baca buku-buku yang sesuai tema. perbanyak referensi bacaan. semakin banyak buku yang dibaca, semakin bertambah pula kosa kata dan kemampuan menulis. buku yg ada dan nganggur juga bisa dibaca. 4. kenali karya para peserta yang menang di lomba-lomba sebelumnya. bisa buka kembali di channel telegram attuqa. baca berulang kali. nanti bisa tahu karya seperti apa yang disukai dan diinginkan penerbit/panitia. kumpulan status berfaedah terpilih pemenang lomba. ini lomba yg dulu yaa.. masih ingat kan? silakan dibaca-baca biar ada gambaran kumpulan status berfaedah dengan buku berjudul 'hukum hijab dan cadar' ku